PEMKAB TALA BINA KARAKTER PELAJAR MUDA MELALUI JAMBORE FAD 2020
Pemkab Tala melalui Dinas Pengendalian Penduduk Keluarga Berencana Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP2KBP3A) Kab. Tanah Laut kembali menggelar Jambore Forum Anak Daerah (FAD) 2020. Secara resmi Jambore FAD yang ke 6 kalinya digelar di Tala ini dibuka oleh Bupati Tala yang diwakilkan ol...
Baca Selengkapnya